Pawai Budaya dan Mobil Hias

Masih dalam suasana Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke 78 Tahun, Pemerintah Kota Tanjungpinang melalui Dinas Kebudayaan dan Pariwisata mengadakan Festival Pawai Budaya dan Mobil Hias yang diikuti oleh ratusan peserta dimulai dari Siswa SMP dan SMA/SMK sederajat, Instansi Vertikal, BUMN, Sanggar Seni, Paguyuban dan Organisasi Masyarakat se-Tanjungpinang, SMKN 4 Tanjungpinang turut berpartisipasi dalam kegiatan Pawai ini, Kegiatan ini dilaksanakan pada Tanggal 2 September 2023 pukul 07.00 WIB, Start dimulai dari Tugu Pensil hingga Finish di Gedung Gonggong.

Sumber : https://www.tanjungpinangkota.go.id/berita/ratusan-peserta-meriahkan-pawai-budaya-dan-mobil-hias-di-tanjungpinang-

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Translate »